Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Lihat Nih, Bodi Bus di Jerman Dibalut Foto Keindahan Alam Indonesia!

Dimas Pradopo - Jumat, 8 Maret 2019 | 11:30 WIB
Bus Wonderful Indonesia dengan balutan foto Pulau Padar NTT beroperasi di Berlin, Jerman.
Dok. Kemenpar
Bus Wonderful Indonesia dengan balutan foto Pulau Padar NTT beroperasi di Berlin, Jerman.

Otomania.com - Promosi wisata Indonesia di luar negeri sedang digenjot Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Pariwisata (Kemenpar).

Salah satunya di Kota Berlin, Jerman melalui moda transportasi massal, yakni bus.

Hal ini berkaitan dengan adanya perhelatan salah satu bursa pariwisata terbesar di dunia, Internationale Tourismus Borse 2019 (ITB 2019).

ITB 2019 adalah ajang berkumpulnya wholesellers (pembeli partai besar), buyers (pembeli) dan sellers (penjual) pariwisata dari seluruh dunia.

Baca Juga : Hari Ini Tol Terpanjang di Indonesia Akan Diresmikan Presiden Jokowi

Bus-bus tingkat yang dibalut dengan beragam keindahan di Tanah Air itu akan mempromosikan objek-objek pariwisata di Nusantara selama sebulan penuh.

“Hasilnya bisa kita lihat, sangat menarik dan impresif dari foto-fotonya yang ditempel di badan bus. Buktinya banyak orang yang melakukan selfie dengan latar belakang bus-bus Wonderful Indonesia," kata Menteri Pariwisata Arief Yahya melalui siaran pers, Rabu (6/3/2019).

Editor : Dimas Pradopo
Sumber : Kompas.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa