Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Unik, Ternyata Begini Cara Jorge Lorenzo Mengeringkan Tangan Sebelum Balapan

Ignatius Ferdian - Senin, 12 November 2018 | 16:00 WIB
Jorge Lorenzo pilih berdiam di garasi melakukan setup posidi duduk hadapi MotoGP Thailand
Twitter @lorenzo99
Jorge Lorenzo pilih berdiam di garasi melakukan setup posidi duduk hadapi MotoGP Thailand

Otomania.com - Banyak yang belum tahu, ternyata balap MotoGP menyimpan berbagi hal unik.

Salah satunya dilakukan oleh pembalap itu sendiri sebelum berlaga.

Seperti memakai penyumbat telinga seperti yang sering dilakukan Valentino Rossi dan seluruh pembalap MotoGP.

Selain hal unik lainnya sebelum memakai sarung tangan, pembalap harus mengeringkan tangannya terlebih dahulu.

(BACA JUGA: Pulang ke Kampung Halaman, Marc Marquez Disambut Layaknya Juara Piala Dunia Sepakbola)

Jorge Lorenzo mengeringkan tangannya pakai kompressor sebelum menggunakan sarung tangan.
Twitter MotoGP
Jorge Lorenzo mengeringkan tangannya pakai kompressor sebelum menggunakan sarung tangan.

Keringat dan sisa air yang ada di telapak tangan harus dibersihkan biar enggak lembab.

Selain itu, sarung tangan yang dikenakan nyaman dan enggak licin.

Ternyata bukan menggunakan lap atau tisu untuk mengeringkan tangan.

Dari video di twitter MotoGP, Jorge Lorenzo mengeringkan tangannya sebelum memakai sarung tangan.

(BACA JUGA: Marc Marquez Jadikan Gelar Juara Dunia MotoGP Bagai Bahan Bakar)

Rider Ducati ini menggunakan kompresor untuk mengeringkan tangan.

Semburan angin yang keluar membuat tangan langsung kering.

Unik memang, tapi cara seperti ini cukup efektif dan bikin tangan kering dan nyaman saat pakai sarung tangan.

Musim ini, Balap MotoGP akhirnya dimenangkan oleh Marc Marquez.

Rider Repsol Honda itu sukses mengunci gelar juara dunia MotoGP 2018 saat berlaga di Jepang.

Seri pamungkas MotoGP 2018 akan digelar di Valencia, Spanyol pekan depan.

Editor : Ditta Aditya Pratama
Sumber : motorplus-online.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa