Sementara itu saat giat door to door, petugas Samsat menemukan perbedaan data kepemilikan dan lapangan.
Lamborghini tersebut tak berada di rumah dan Dedeh bukanlah pemilik aslinya melainkan bos tempatnya bekerja yang memakai namanya.
Kemudian, petugas melayangkan surat blokir yang berisi keterangan keberadaan dan kepemilikan asli mobil.
"Saya akan menemui dan memberi masukan kepada Dedeh, dampak-dampak apabila masih yang tertera nama yang berdangkutan dalam data SI PKB di mobil Lamborghini yang tidak pernah dimilikinya," kata Eling.
(BACA JUGA: MotoGP Inggris Sempat Diusulkan Senin, Tapi Biaya Bisa Bengkak dan Jadwal Amburadul)
Editor | : | Ditta Aditya Pratama |
Sumber | : | Kompas.com |
KOMENTAR