Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Beda Dari Kasus Setya Novanto, Kali Ini Tiang Listrik Roboh Ditabrak Fortuner

Fedrick Wahyu - Senin, 20 Agustus 2018 | 12:34 WIB
Fortuner ringsek setelah menerjang tiang listrik
Instagram.com/mobilgue
Fortuner ringsek setelah menerjang tiang listrik

Otomania.com - Dulu ada Toyota Fortuner yang ringsek gara-gara nabrak tiang listrik dan membuat penumpangnya sampai dirawat di rumah sakit.

Tiang listrik yang ditabrak malah kokoh berdiri meski ditabrak Toyota Fortuner tersebut.

Yup, itu adalah kejadian Fortuner menabrak tiang listrik yang ditumpangi oleh eks Ketua DPR-RI Setya Novanto dulu.

Kejadian serupa ternyata terjadi lagi, tapi beda cerita.

(BACA JUGA: Lahir Dari Asian Games, Metromini dan Kopaja Justru Ditendang Dari Asian Games 2018)

Sebuah Toyota Fortuner terekam kamera mengalami kecelakaan.

Dari tayangan tersebut Fortuner tersebut mengalami kerusakan cukup parah. 

Tapi kerusakan tiang listriknyatak kalah parahnya, bahkan hingga roboh di jalan.

Sayang, tak disebutkan di mana lokasi insiden ini.

Namun, tak sedikit warganet yang memberikan tanggapan dan mengaitkannya dengan kasus Setya Novanto dulu.

(BACA JUGA: Wuih, Nama Pembalap Nasional Ini Dijadikan Nama Stadion di Banyumas)

wongsubur_2: Wihhhh... Lbh dr bapao tuh

rendy_vercetti: Dahsyat, tiang listriknya tumbang, tiang listriknya sepertinya lebih besar dari yg ditabrak "papa",

haiproject.id: setnov udah dipenjara, tiang listrik ga bisa berkutik

nanditho_rl: Klo lcgc yg nabrak, auto terbelah 2 itu

bin_r_m: Ntah knapa akhir2 ini saya sring kali melihat fortuner kecelakaan. Apa iya mereka ingin ikut² setya novanto

(BACA JUGA: Tak Cuma Warga Indonesia, Warga China dan Korea Selatan Kagum Lihat Jokowi Naik Moge)

fakhranrahmat: toyota langsung melakukan improvement setelah insiden papa setnov.

Berikut video yang diunggah oleh akun Instagram @mobilgue;

 

Editor : Iday
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa