Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kerjasama Dengan Suzuki, Toyota Dikabarkan Jual Baleno Dengan Sedikit Ubahan

Fedrick Wahyu - Rabu, 8 Agustus 2018 | 18:30 WIB
Suzuki Baleno  punya value for money yang sangat tinggi
Roro Aveline
Suzuki Baleno punya value for money yang sangat tinggi

Seperti lampu depan dan belakang yang direvisi secara sederhana bersama dengan gril depan yang juga ikut diperbaharui.

Sementara Suzuki dan Toyota menolak mengeluarkan laporan resmi tentang itu, diyakini Toyota akan menjual Baleno pada kuartal pertama pada tahun depan.

Berdasar beberapa orang yang dekat dengan berita ini, Baleno akan menjadi mobil cross badge pertama yang telah mendapat persetujuan styling tweak dan jumlah mobil yang dipasok.

Bahkan Baleno bukan hanya menjadi satu-satunya mobil yang dijual di bawah dua merek berbeda.

(BACA JUGA: Toyota Tepis Kabar Hentikan Produksi Sienta, Pasarnya Disebut Memang Khusus)

Sepertinya Suzuki juga akan memungkinkan Toyota menjual Vitara dan Suzuki akan menjual Corolla di India.

Tapi kemitraan ini tidak sepenuhnya terbatas pada pasar India.

Beberapa tujuan seperti Afrika dan pasar tambahan bisa jadi tujuan lain dari produk mereka.

Kira-kira mobil mana lagi nih yang bakal dijual Toyota dan Suzuki dengan hasil kerja sama keduanya?

Editor : Iday
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa