Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Àmbulans Enggak Kuat Nanjak di Kaki Gunung Wilis, Jenazah Bocah Dipindah ke Bak Mitsubishi Triton Polisi

Irsyaad Wijaya - Kamis, 26 Juli 2018 | 14:45 WIB
Proses pemindahan jenazah dari ambulan ke mobil patroli Polsek Semen, Kediri, Jawa Timur.
Dok. Polsek Semen
Proses pemindahan jenazah dari ambulan ke mobil patroli Polsek Semen, Kediri, Jawa Timur.

Otomania.com - Cerita jenazah warga Kediri, Jawa Timur terpaksa diangkut ke bak belakang Mitsubishi Starada Triton dinas milik polisi.

Peristiwa terjadi di daerah kaki Gunung Wilis, desa Selopanggung, Semen, Kabupaten Kediri, Jatim (21/7/18).

Itu karena ambulans yang membawa jenazah seorang anak laki-laki itu mogok akibat kesulitan menembus medan yang terjal dan berliku.

Kepala Polsek Semen AKP. Karyoko menuturkan, peristiwa itu bermula saat sebuah tim yang dipimpinnya sendiri tengah melakukan patroli rutin wilayah.

(BACA JUGA: Pikir Dua Kali Hal Ini Sebelum Pakai Pelindung Kaca Helm Untuk Harian)

Karyoko melihat sebuah ambulans yang mogok di jalan.

Ambulans tersebut hendak mengantar jenazah warga desa sebelah dari rumah sakit yang ada di Kota Kediri.

"Awalnya mobil ambulans yang mogok itu kami tarik dengan backbone (mobil patroli)," ujar Karyoko, Selasa (25/7/2018).

Namun penarikan yang bertujuan agar jenazah tetap bisa berada di dalam mobil ambulans itu, tidak membuahkan hasil.

(BACA JUGA: Agustus Besok Ada Dana Insentif Dari Aplikator, Upaya Redam Demo Ojek Online?)

Editor : Iday
Sumber : Kompas.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa