Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Maling Bawa Lari Daihatsu Terios Dari Lampung Ke Palembang, Tabrak Jawara Lokal Sampai Tewas

Irsyaad Wijaya - Selasa, 17 Juli 2018 | 12:20 WIB
Daihatsu Terios curian yang digunakan menabrak kerumunan warga di Palembang
kompas.com
Daihatsu Terios curian yang digunakan menabrak kerumunan warga di Palembang

“Anggota kami sempat mencoba menghentikan laju Daihatsu Terios yang dikemudikan tersangka. Namun, petugas malah akan ditabrak, sehingga kami terpaksa menembak ban mobil tersangka."

"Ada satu warga yang tewas dan dua lagi kritis dan menjalani perawatan di rumah sakit, ” kata Yoga. 

Usai laju Terios terhenti, barulah diketahui jika SA telah membawa mobil hasil curian dari Lampung dan masuk ke Palembang.

“Setelah dilakukan pendalaman ternyata tersangka mengendarai daihatsu Terios hasil curian dari Kecamatan Seputih Banyak, Polres Lampung Tengah," ujar Yoga.

Dari tersangka petugas pun mengamankan barang bukti berupa satu unit Daihatsu Terios warna hitam dengan plat nomor BE 2728 GM.

(BACA JUGA: Serius, Nyetir Mobil Pakai Kacamata Gelap di Inggris Bisa Didenda Sampai Rp 47 Juta)

Editor : Iday
Sumber : Kompas.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa