Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Suzuki Burgman 125 Rilis di India 19 Juli 2018, Harganya Lebih Murah Ketimbang Yamaha Lexi, Cuma Rp 15 Jutaan

Irsyaad Wijaya - Jumat, 6 Juli 2018 | 12:30 WIB
Suzuki Burgman 125 dipamerkan di Auto Expo India 2108
auto.ndtv.com
Suzuki Burgman 125 dipamerkan di Auto Expo India 2108

Otomania.com - Suzuki Burman Street 125 bakal meluncur di India pada 19 Juli 2018.

Dilansir dari Indianaautoblog, mesin yang digunakan Burgman Street sama dengan Suzuki Access 125.

(BACA JUGA: Ternyata Banyak Yang Salah, Ini Lo Arti Singkatan RPM Di Panel Indikator )

Mesin ini mampu memuntahkan tenaga 8,6 dk dan torsi 10,2 Nm.

Fitur yang ditawarkan pun cukup menarik.

Suzuki Burgman Street dibekali instrumen panel full-digital, bagasi luas, power-port, dan knalpot sporty.

Lalu bagaimana dengan harganya?

(BACA JUGA: Terkuak! Fungsi dan Sebab Suzuki Jimny Berjalan di Atas Rel Kereta LRT, Ukuran Gardannya Paling Pas )

Di India, Suzuki Burgman Street dibenderol 75 ribu rupee atau setara dengan Rp 15,6 juta.

Lebih murah dari Yamaha Lexi.

Di Indonesia Yamaha Lexi dibenderol Rp 19,950 juta On The Road (OTR) Jakarta.

Jika dirilis di Indonesia, mungkin Suzuki Burgman bisa laris manis nih!

(BACA JUGA: Kenalin Truk Amfibi RUSAK, Asli Rusia Berpenggerak 8 Roda, Tugasnya di Antartika dan Arktik)

Semoga saja ikut meramaikan pasar skuitk bongsor di Indoensia...

Editor : Iday
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa