Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Punya Pamor Oke, Ini Sejarah Lengkap Kawasaki Ninja 250 Sejak Zaman Old

Fedrick Wahyu - Jumat, 15 Juni 2018 | 19:00 WIB
Kawasaki Ninja 250 All Generation
Agun/Kolase GridOto.com
Kawasaki Ninja 250 All Generation

Tapi Kawasaki GPZ250 belum bisa disebut Ninja sejati lho.

Karena pengusung nama Ninja pertama adalah Kawasaki GPZ900R yang lahir tahun 1984.

(BACA JUGA: Ngilu, Kawasaki Ninja Hajar Keras Honda Scoopy, Peleknya Jadi Bahan Omongan)

Selain itu mesinnya sangat berbeda dibandingkan generasi selanjutnya, meski sudah dua silinder tapi masih berpendingin udara.

Kalau melihat desainnya juga sangat berbeda karena belum pakai fairing!

Tapi soal mesinnya, powernya sangat inferior dibandingkan adik-adiknya, hanya 17 dk!

Satu lagi yang bikin Kawasaki GPZ250 jauh berbeda dengan adik-adiknya karena penggeraknya pakai belt, bukan rantai!

(BACA JUGA: Makin Galak, Kawasaki Z250 Dapat Warna Baru, Tapi Malah Mirip Z300 Thailand)

2. Kawasaki GPZ250R (EX250E) - 1986

GPZ250R EX250E
motorcyclespecs.co.za
GPZ250R EX250E

Bisa dibilang motor inilah yang menjadi leluhur asli dari seluruh generasi Kawasaki Ninja 250.

Editor : Iday
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa