Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kayak Artis, Bule Amerika Nongol di Aksi Demo Ojek Online, Pendemo Pada Minta Foto

Irsyaad Wijaya - Senin, 23 April 2018 | 18:30 WIB
Andy, Bule asal Amerika Serikat ikut demo ojek online
Tribunnews.com
Andy, Bule asal Amerika Serikat ikut demo ojek online

Otomania.com - Saat aksi demo ojek online di depan gedung DPR, ada turis asal California, Amerika Serikat bernama Andy yang curi perhatian peserta pada Senin (23/4/18).

Bule tersebut ikut dalam rombiongan peserta demo, dan tak sedikit yang berfoto dengannya. 

Andy mengatakan, ia sengaja datang ke aksi demo ini karena mendapatkan informasi dari media.

"Ya sudah tahu (demo) ini semalam dari media," ujarnya, Senin (23/4/2018).

Dari pantauan, terdapat 20 pin komunitas pengemudi ojek online yang tersemat di kaosnya.

(BACA JUGA: Jangan Salah Sangka, Gaya Seperti Meledek Marc Marquez Saat Jumpa Pers, Ternyata Punya Niat Mulia)

"Dapat ini (pin-pin) dari mereka," ujarnya.

Teman Andy yang enggan disebut namanya mengatakan dia diminta Andy untuk mengantarnya ke aksi ini.

"Dia Whatsapp saya minta antar ke sini. Justru dia yang tahu ini," ujar temannya yang juga merupakan pengemudi online.

"Dia minta saya karena saya bisa bahasa Inggris," tambahnya.

(BACA JUGA: Ketiduran Nonton MotoGP Amerika Kemarin? Enggak Usah Nyesel, Nih Ada Cuplikan Videonya)

Ia juga mengatakan Andy sudah seminggu ke Jakarta, dan ia juga sudah mengantarkan Andy keliling-keliling Jakarta


Editor : Iday
Sumber : Tribunnews.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa