Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Biaya Reparasi Lebih Murah, Mobil-Mobil Korban Badai Harvey Ada Yang Masuk Asia Tenggara

Irsyaad Wijaya - Selasa, 10 April 2018 | 12:00 WIB
jejeran mobil bekas dampak badai Harvey
Kompas.com
jejeran mobil bekas dampak badai Harvey

Otomania.com – Ada sekitar 600.000 mobil yang rusak karena terjangan badai Badai Harvey Agustus 2017 di Gulf Coast Amerika Serikat. 

Banyak yang hancur tapi ada juga yang utuh.

Para perusahaan asuransi sudah menyatakan mobil tersebut sebagai “total loss” dan mereka berusaha untuk menjualnya ke perusahaan lelang, untuk memperkecil kerugian.

Mobil yang dijual tentunya dalam kondisi apa adanya.

(BACA JUGA: Ternyata Ada Orang yang Mau Beli Mobil Bekas Kebanjiran)

Pembelinya ternyata banyak yang datang dari benua lain di luar Amerika Serikat, mulai dari Asia Tenggara, Afrika, dan Timur Tengah.

Ini lantaran biaya suku cadang dan ongkos teknisi untuk memperbaiki mungkin akan lebih murah, dibanding jika dikerjakan di Amerika.

“Ada pasar untuk mobil-mobil ini di suatu tempat (di luar Amerika Serikat)." tutur Eric Widmer dari perusahaan Auto-Inspection Alliance Inspection Management melansir The Wall Street Journal, Sabtu (7/4/2018).

"Saya hanya tidak ingin istri saya mengendarai salah satu dari mereka ( mobil bekas banjir), ” sambungnya.

Efek dari lakunya mobil korban badai Harvey, membuat total kontainer ekspor mobil dari AS meningkat 12 persen menjadi 757.327 dibanding 2016, menurut IHS Markit.

(BACA JUGA: Ini Jurus Paten Agar Cat Nempel Di Permukaan Kulit Jeruk Bodi Motor)

Editor : Iday
Sumber : Kompas Otomotif

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa