Driver Ojol Boleh Senyum, Bank Mandiri dan BRI Longgarkan Cicilan, Ini Penjelasannya

Indra Aditya - Selasa, 31 Maret 2020 | 19:00 WIB

Ditagih Debt Collector, Driver Ojol Ini Langsung Tunjukkan Video Presiden Jokowi Saat Umumkan Kredit Ditangguhkan Setahun, Ini Hasilnya! (Indra Aditya - )

Baca Juga: Heboh, Driver Ojol Terlentang di Motor Dikira Terjangkit Corona, Warga Panik Hingga Satpol PP Bunyikan Sirene, Ternyata..

"Khusus untuk usaha skala mikro, BRI memiliki skema restrukturisasi lainnya berupa penundaan pembayaran cicilan pokok bulanan selama maksimal satu tahun."

"Selain itu, BRI juga telah menyiapkan skema restrukturisasi bagi debitur yang menikmati fasilitas Kredit Konsumer BRI, yakni Kredit Pemilikan Properti (KPP) dan Kredit Kendaraan Bermotor (KKB)," ucapnya.

Diakuinya, kelonggaran cicilan yang dimaksud lebih ditujukan pada debitur kecil.

Antara lain sektor informal, usaha mikro, pekerja berpenghasilan harian yang memiliki kewajiban pembayaran kredit untuk menjalankan usaha produktif mereka.

Alternatif skema restrukturisasi tersebut akan bervariatif disesuaikan dengan masing-masing debitur, dan tetap memperhatikan faktor prospek usaha serta repayment capacity.

"BRI secara aktif juga melakukan monitoring dan memberikan pendamping secara langsung terhadap program restrukurisasi yang dijalankan para debitur BRI sebagai upaya perseroan untuk menjalankan asas prudential banking dan selective growth," ujar Sunarso.

Hingga akhir Desember 2019, tercatat portofolio kredit UMKM BRI sebesar 79 persen dari seluruh total kredit BRI yang berjumlah Rp 907,4 triliun atau setara dengan Rp 716,8 triliun.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Sobat OJK, untuk yang ingin mengajukan keringanan pembiayaan ikuti informasi resmi dari Bank/Leasing secara online ya, tanpa perlu datang langsung. ⁣ ⁣ Jaga kesehatanmu dengan #DiRumahAja ????⁣ ⁣ #OJK⁣ #OJKIndonesia⁣ #Keuangan⁣ #DiRumahAja⁣ #BersamaLawanCorona

A post shared by Otoritas Jasa Keuangan (@ojkindonesia) on

 

Baca artikel serupa di (Gridmotor.id)