Karena Emosi dan Sakit Hati Oknum PNS Curi Motor Sendiri, Begini Kronologi Kejadiannya

Parwata - Rabu, 26 Februari 2020 | 15:00 WIB

Ilustrasi curanmor (Parwata - )

Motor tersebut sudah diubah warnanya, sebelumnya warna motor merah.

Namun sekarang sudah diubah berwarna hitam, termasuk nomor polisi juga diubah pelaku.

Namun nomor rangka dan mesin sesuai dengan STNK.

"Motor tersebut digunakan oleh anak pelaku untuk alat transportasi ke sekolah. Saat ini pelaku dan barang bukti diamankan di Polres Pangkalpinang, guna penyelidikan lebih lanjut," ujarnya.

Polisi berhasil mengamankan barang bukti satu unit sepeda motor Yamaha Mio M3 yang sudah dicat warna hitam oleh pelaku.

Atas kejadian tersebut korban (PT. Busan Auto Finance) mengalami kerugian Rp 11 juta.

 

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Kisah Oknum PNS Mencuri Motornya Sendiri di Kantor Leasing, Berawal Sakit Hati karena Ditarik Paksa,