Empat Penyebab Ban Mobil Pecah Saat Melaju, Tambal Ban Model Tusuk Salah Satunya!

Dwi Wahyu R.,Parwata - Senin, 24 Februari 2020 | 16:40 WIB

Ilustrasi tambal ban model tusuk (Dwi Wahyu R.,Parwata - )

Kondisi ini sering disebut masyarakat awam dengan "ban benjol", baik pada dinding maupun telapak ban.

Bila hal ini yang terjadi, maka potensi ban pecah semakin besar, dan ban pecah dapat terjadi sewaktu-waktu.

Anton/Gridoto
Kerikil di tapak ban mobil

2. Kerikil di Tapak Ban

Tapak atau kembangan ban sering disusupi oleh kerikil dari jalanan.

Bila dibiarkan, kerikil ini akan melukai ban dan membuat korosi timbul pada serat baja di dalam ban.

Untuk itu, membersihkan kerikil atau benda tajam di sela-sela kembang ban perlu dilakukan secara berkala.

Abdul Aziz Masindo/GridOto.com
Ilustrasi ban mobil

3. Tambalan Ban Model Tusuk

Tambal ban model tusuk (string tubeless) atau populer disebut tambal ban cacing bisa menjadi salah satu penyebab ban pecah ketika digunakan.