Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kena Insentif Kendaraan Listrik, Harga Molis Selis Jadi Lebih Murah, Siapkan Dana Rp 7 Jutaan

Harun Rasyid - Kamis, 16 Maret 2023 | 10:05 WIB
Beli motor listrik Selis E-Max dapat insentif Rp 7 juta. Harganya jadi semurah ini.
GridOto.com
Beli motor listrik Selis E-Max dapat insentif Rp 7 juta. Harganya jadi semurah ini.

Jika dibeli dengan insentif Rp 7 juta, harganya menjadi Rp 9,99 juta.

Kedua ada Selis E-Max Dual Lithium yang dijual Rp 23,99 juta off the road. Artinya jika dengan insentif Rp 7 juta, harganya jadi Rp 16,99 juta.

Selanjutnya, sobat juga bisa melirik Selis Agats yang normalnya dibanderol Rp 14,99 juta off the road.

Setelah terkena insentif dari pemerintah, harganya turun menjadi Rp 7,99 juta.

TKDN Selis Agats dan E-Max sudah melampaui syarat insentif kendaraan listrik. Cek harganya setelah dapat insentif Rp 7 juta.
Selis.co.id
TKDN Selis Agats dan E-Max sudah melampaui syarat insentif kendaraan listrik. Cek harganya setelah dapat insentif Rp 7 juta.

Namun harga unit setelah terkena insentif ini bersifat estimasi, sebab harganya masih berupa off the road atau tanpa pengurusan surat-surat kendaraan.

Selain itu, harga juga dapat berubah sewaktu-waktu.

Sekadar info, brand motor listrik yang sudah dipastikan terkena insentif saat ini ada empat yakni Volta, Gesits, Smoot, dan Selis.

Selain motor listrik baru, insentif ini juga berlaku untuk beragam kendaraan elektrifikasi.

Misalnya untuk konversi motor listrik dikenakan subsidi Rp 7 juta.

Baca Juga: Kena Insentif Kendaraan Listrik dari Pemerintah, Harga Molis Volta Tinggal Rp 9 Jutaan

Untuk bus listrik, mendapat insentif dengan jumlah 138 unit sampai sampai Desember 2023.

Sedangkan mobil listrik yang mendapat alokasi insentif, jumlahnya mencapai 35 ribu unit sampai akhir 2023 dengan besar subsidi Rp 25 juta sampai Rp 80 juta.

Sejauh ini mobil listrik yang sudah terkonfirmasi baru Hyundai IONIQ 5 dan Wuling Air ev.

Editor : Dimas Pradopo
Sumber : Selis.co.id

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa