Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Esemka Pamerkan Bima EV di IIMS 2023, Tampangnya Sekilas Mirip Mobil China Ini

Harun Rasyid,Muslimin Trisyuliono - Kamis, 16 Februari 2023 | 17:00 WIB
Mobil listrik Esemka Bima EV dipamerkan di IIMS 2023. Begini spesifikasinya.
GridOto.com
Mobil listrik Esemka Bima EV dipamerkan di IIMS 2023. Begini spesifikasinya.

Motor listrik ini, mampu menghasilkan daya maksimal 75 kW dan torsi maksimal 165 Nm.

Esemka Bima EV dilengkapi baterai listrik Lithium berdaya 49,1 kWh dengan 350,4 V yang diklaim mampu dicas selama 1 jam untuk pengisian cepat dan slow charger hingga 8 jam.

Sebelumnya, Esemka Bima EV diduga merupakan produk rebadge dengan brand otomotif asal China.

SWM X30L di China mirip mobil listrik Esemka Bima EV yang baru diperkenalkan di IIMS 2023
M.made-in-china.com
SWM X30L di China mirip mobil listrik Esemka Bima EV yang baru diperkenalkan di IIMS 2023

Dari rumor yang beredar, Esemka Bima EV terbilang mirip dengan minibus SWM X30L EV.

Nah kita tunggu saja perkembangan Esemka Bima EV di pasar mobil listrik di Indonesia.

Sekadar informasi, IIMS 2023 berlangsung selama 11 hari pada 16-26 Februari 2023 di JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa