Baca Juga: Beredar Anggapan Mobil Manual Lebih Kuat di Tanjakan Dibanding Mobil Matic, Benarkah?
“Torsi yang besar pada mobil matik itu, dapat dihasilkan dengan memindahkan tuas transmisi matik ke S1 atau L,” ucap Didi.
Jadi, saat kondisi jalan kondisi tanjakan disertai macet, maka tidak perlu ragu untuk menggunakan gigi rendah pada mobil matic dengan memindah tuas transmisi ke posisi S1, 1 atau L.
Huruf atau angka tersebut tergantung dengan tipe mobilnya, sebab biasanya beda mobil berbeda kodenya.
Posted : Selasa, 17 Januari 2023 | 21:00 WIB| Last updated : Rabu, 18 September 2024 | 13:57 WIB
Editor | : | optimization |
Sumber | : | Kompas.com |
KOMENTAR