Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil Baru, Lexus RC dan Lexus RC F di Jepang Dapat Penyegaran, Apa Yang Baru?

Parwata,Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Sabtu, 24 Desember 2022 | 09:00 WIB
Mobil baru, Lexus RC dan RC F mendapatkan penyegaran.
Lexus
Mobil baru, Lexus RC dan RC F mendapatkan penyegaran.

Baca Juga: Mobil Baru Suzuki Jimny Lima Pintu Ketahuan Beredar di Jalanan, Penampakannya Bikin Nostalgia

Untuk mencapai rigiditas tinggi dan rasa berkendara yang nyaman, Lexus juga mengoptimasi karakteristik Adaptive Variable Suspension dan Electric Power Steering.

Khusus pada RC F, Lexus mengoptimasi lagi keseimbangan depan belakang dan meningkatkan bentangan kontrol paddle shift.

Kemudian dari segi fitur, ubahan yang bisa dilihat langsung adalah sistem multimedia yang sudah memakai layar sentuh.

Tentu saja, dengan adopsi layar sentuh tersebut Lexus mengubah sedikit desain dasbor Lexus RC dan RC F supaya tetap terlihat sporty.

Interior Lexus RC F dengan layar head unit baru.
Lexus
Interior Lexus RC F dengan layar head unit baru.

Tambahan untuk Lexus RC F berupa fitur rem parkir elektris dan brake hold yang sudah ada di Lexus RC.

Selain interior, Lexus turut mengupgrade fitur Advanced Driver Assistance Systems (ADAS) Lexus Safety System RC dan RC F.

Lexus RC dan RC F dapat sensor kamera dan radar yang lebih andal mendeteksi pejalan kaki dan pesepeda di siang maupun malam hari.

Selain itu, RC dan RC F juga mendapatkan Lane Tracing Assist, Radar Cruise Control, dan juga Road Sign Assist.

Editor : Dimas Pradopo
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa