Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Gagal Dahului Truk, Pengendara Honda Supra Mental ke Kolong, Polisi Beberkan Kronologinya

Parwata - Selasa, 22 November 2022 | 18:00 WIB
Kondisi motor, Honda Supra yang jatuh akibat mengalami kecelakaan  lalu lintas dengan pengendara meninggal dunia.
Screenshoot video amatir warga
Kondisi motor, Honda Supra yang jatuh akibat mengalami kecelakaan lalu lintas dengan pengendara meninggal dunia.

Sedangkan pengemudi truk tanki adalah Mei Nugroho (34), "Warga Desa Srikaton, Trimurejo, Lampung Tengah," lanjutnya.

Khoirul menyebut, pengemudi truk tangki, yakni Mei tidak mengalami luka pasca terjadinua insiden tersebut.

Khoirul juga menjelaskan kronologi kecelakaan, bermula dari kedua kendaraan yang melaju beriringan dari arah Sukoharjo menuju Pringsewu.

Saat melintas di TKP, Honda Supra yang dikendarai korban berusaha mendahului truk tanki tersebut.

"Namun saat menyalip, kerombong yang dibawa korban membentur badan truk," jelasnya.

Akibatnya, motor terjatuh dan korban terpental ke bawah kolong truk dan kemudian meninggal dunia.

"Setelah dievakuasi ke rumah sakit, korban dinyatakan sudah meninggal dunia," jelasnya.

Khoirul juga menyebut, untuk penyelidikan lebih lanjut, pengemudi trik dan kedua kendaraan yang terlibat diamankan di Mapolres Pringsewu.

Artikel ini telah tayang di TribunLampung.co.id dengan judul Gagal Menyalip Truk, Pengendara Motor Tewas Kecelakaan di Pringsewu Lampung,

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa