Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bukan Angan-angan, Indonesia Siap Produksi Baterai Kendaraan Listrik di 2024

Parwata - Jumat, 11 November 2022 | 17:00 WIB
Pengisian baterai mobil listrik MG ZS EV di rest area (Foto ilustrasi)
Ryan/GridOto.com
Pengisian baterai mobil listrik MG ZS EV di rest area (Foto ilustrasi)

"Ini akan jadi game changer di Indonesia. Bisa hampir 200 ribu pekerja di sana. Jadi siapa yang mau melawan kita? Nobody control Indonesia, termasuk China," tambahnya.

Dalam kesempatan sama, Luhut berkata Indonesia memiliki cadangan komoditas nikel terbesar dan cadangan timah terbesar kedua di dunia. Selain itu, Indonesia juga merupakan negara dengan cadangan tembaga terbesar ke-7 di dunia.

Luhut pun memprediksi harga komoditas tembaga atau copper bisa naik sampai 8 kali lipat dari harga saat ini di tahun 2030 mendatang.

"Kita juga seven largest copper reserve. Ingat, harga copper di tahun 2030 harganya bisa naik 8 kali dari sekarang karena dibutuhkan untuk clean energy," kata Luhut.


Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Luhut Pastikan Produksi Baterai Kendaraan Listrik Nasional Mulai 2024",

Editor : Dimas Pradopo
Sumber : Kompas.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa