Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Asyik, Ada Potongan Harga buat yang Ingin Pasang Sunroof di Otobursa Tumplek Blek 2022

Parwata,Naufal Shafly - Kamis, 1 September 2022 | 10:00 WIB
Workshop Garasi Sunroof bakal berikan potongan harga nenarik untuk pemasang sunroof di Otobursa Tumplek Blek 2022
Naufal Shafly/GridOto.com
Workshop Garasi Sunroof bakal berikan potongan harga nenarik untuk pemasang sunroof di Otobursa Tumplek Blek 2022

Otomania.com - Asyik, Ada Potongan Harga buat yang Ingin Pasang Sunroof di Otobursa Tumplek Blek 2022.

Ajang Otobursa Tumplek Blek 2022 akan digelar pada akhir pekan ini, tepatnya Sabtu dan Minggu (3-4/9/2022).

Otobursa Tumplek Blek 2022 merupakan festival UMKM otomotif terbesar di Indonesia.

Kali ini ajang Otobursa Tumplek Blek 2022 kembali digelar di Parkir Timur Kawasan Gelora Bung Karno Senayan.

Sejumlah tenant atau peserta memastikan akan memberikan promo menarik bagi para konsumen sekaligus pengunjung Otobursa Tumplek Blek 2022 ini.

Promo menarik tersebut salah satunya akan diberikan oleh Garasi Sunroof.

Raden Indra Dewanto, selaku Owner Garasi Sunroof, menyampaikan, pihaknya akan memberikan harga spesial pemasangan sunroof selama gelaran Otobursa Tumplek Blek 2022 berlangsung.

"Kalau konsumen deal transaksi di Otobursa Tumplek Blek, dapat potongan harga Rp 1 juta," ucap pria yang akrab disapa Dewa ini saat dihubungi Selasa (30/8/2022).

Selain Sunroof, Dewa mengatakan akan menjual sejumlah komponen perintilan otomotif lainnya.

Baca Juga: Komplet, Mau Belanja Filter Udara K&N dan Aditif Wynn's, Ada di Otobursa Tumplek Blek 2022

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa