Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Ciri-ciri Kaca Film 3M Yang Asli, Awas Jangan Sampai Dapat Yang Palsu

Dok Grid - Selasa, 13 Februari 2024 | 14:11 WIB
Ilustrasi kaca film 3M
Wisnu/GridOto.com
Ilustrasi kaca film 3M

Garansi e-warranty Ini adalah salah satu fitur yang dikeluarkan oleh 3M Indonesia.

Jadi, misalnya ke salah satu authorized dealer dan pasang kaca film (3M) di sana, biasanya mereka langsung menawarkan e-warranty.

"Salah satu cara membedakannya adalah dengan e-warranty system," sebutnya.

Selain itu, perbedaan antara produk kaca film 3M yang asli dan palsu juga tampak dari fisiknya.

Ilustrasi kaca mobil
Harun/GridOto.com
Ilustrasi kaca mobil

Terutama pada bagian logo watermark yang terdapat di sepanjang permukaan kaca film.

“Kalau yang palsu, logonya tebal kayak tulisan spidol, tapi bukan watermark. Kalau watermark (yang asli) itu titik-titik membentuk huruf logo 3M,” tukasnya.

Nah, jadi jangan sampai ketipu dengan produk 3M palsu yang beredar di pasaran.

Posted : Selasa, 13 Februari 2024 | 14:11 WIB| Last updated : Selasa, 13 Februari 2024 | 14:11 WIB

Editor : optimization
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa