Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cekcok Rebutan Penumpang, Yamaha Vega Tukang Ojek Malah Dicuri, Modus Baru Pencurian Motor Diendus Polisi

Naufal Nur Aziz Effendi - Selasa, 31 Mei 2022 | 09:00 WIB
seorang tukang ojek di Palembang menjadi korban pencurian motor dengan modus baru. (foto ilustrasi)
Wartakota.tribunnews.com
seorang tukang ojek di Palembang menjadi korban pencurian motor dengan modus baru. (foto ilustrasi)

Baca Juga: Kronologi Porsche 718 Boxter Rp 2,3 Miliar Ambyar Muka Nabrak Ojol Naik Vario di Tangerang, Begini Keterangan Polisi

"Pas penumpang itu mau minta diantarkan, si tukang ojek yang tidak saya kenal ini menyerobot calon penumpang."

"Saya kasih tau jangan main ambil serobot begitu dia malah marah, dan ngajak berkelahi, " ungkapnya.

Bambang sampai terjatuh saat bergelut dengan terduga pelaku, lalu datanglah dua orang lagi yang kemudian mengambil sepeda motornya yang terparkir.

"Posisi kunci motor masih tersangkut di kontaknya."

"Ada yang datang lagi ambil motor pas saya berdiri motor sudah tidak ada lagi. Sementara tukang ojek dan penumpang tadi juga kabur, " katanya.

Sementara Kasat Reskrim Polrestabes Palembang, Kompol Tri Wahyudi membenarkan adanya adanya laporan tersebut.

"Laporan korban sudah diterima dan segera akan ditindaklanjuti. Atas kejadian korban kehilangan satu unit sepeda motor miliknya."

"Anggota kita juga sudah mendatangi dan melakukan olah TKP di tempat kejadian guna kepentingan penyelidikan," katanya.

Artikel ini telah tayang di TribunSumsel.com dengan judul Tukang Ojek Dibegal di Bawah Flyover Jakabaring Palembang, Waspadai Modusnya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa