Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Serem, Serangan Serangga Bikin Pengendara Jatuh dari Motornya di Jembatan Bantarbolang, Ini Penampakannya

Naufal Nur Aziz Effendi - Selasa, 17 Mei 2022 | 09:00 WIB
tangkap layar kawanan serangga menggangu pengguna jalan yang melintas di Jembatan Bantarbolang.
Instagram @fakta.indo
tangkap layar kawanan serangga menggangu pengguna jalan yang melintas di Jembatan Bantarbolang.

Otomania.com - Serem, serangan serangga bikin pengendara jatuh dari motornya di Jembatan Bantarbolang, ini penampakannya.

Beredar di media sosial serangan hama serangga yang memenuhi Jembaran Bantarbolang di Pemalang, Jawa Tengah.

Dalam rekaman yang diunggah Instagram @fakta.indo, kelompok serangga tersebut mengganggu perjalanan para pengendara yang melintas.

Tampak sejumlah pengendara motor yang sedang melintas di jembatan kesulitan menerjang kawanan hama serangga itu.

Bahkan, ada pemotor yang sedang berboncengan sampai jatuh dari kendaraannya.

Dalam keterangan video yang diunggah pada Senin (16/5/2022) tersebut, warga setempat menyebut serangga itu sebagai kleper.

Kleper biasa keluar bergerombol di saat-saat tertentu pada malam hari.

Viralnya video serangan serangga di jembatan Bantarbolang ini kemudian banyak memancing komentar warganet.

"Untung bukan kecoak," tulis @adipatkai.

Baca Juga: Warga Resah Ribuan Hewan Bersayap Berterbangan di Jembatan Pelangi Kebumen, Picu Kecelakaan Akibat Bulu Berserakan di Jalan

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa