Baca Juga: Siap Jegal Vespa,Skutik Retro Baru Royal Alloy Pakai Bodi Kaleng ala Motor Lawas, Ini Penampakannya
Denny menjelaskan, hal ini lantaran desainnya yang otentik era 1960-an masih diminati konsumen di Indonesia.
Adapun kehadiran Royal Alloy TG150 sendiri, melengkapi model GP150 sebelumnya yang dirilis tahun lalu.
Skuter ini memiliki mesin baru 150 cc 4 katup berpendingin udara.
Sehingga secara performa motor ini sesuai untuk digunakan di wilayah perkotaan.
Soal harga, selama gelaran IIMS Hybrid 2022, Royal Alloy TG159 dipasarkan dengan harga Rp 69 juta khusus OTR DKI Jakarta
"Rp 69 juta harga khusus di IIMS, ke depannya pasti akan kami adjust lagi harganya," pungkas Denny.
Editor | : | Naufal Nur Aziz Effendi |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR