Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Persiapkan 5 Hal Ini Sebelum Masuk Jalan Tol, Harap Diperhatikan

Dok Grid - Jumat, 24 Mei 2024 | 11:26 WIB
Ilustrasi. Gerbang Tol Bali Mandara
Tribun-Bali.com
Ilustrasi. Gerbang Tol Bali Mandara

"Kedua yang perlu dipersiapkan adalah pengemudi harus dalam kondisi fit," lanjut Fitri Wiyanti.

Ketika berkendara khususnya di jalan tol, kebugaran pengemudi tentu menjadi fokus utama.

Jika berkendara dalam kondisi letih atau mengantuk dan bahkan sakit, akan berbahaya jika mengemudi di jalan tol.

"Ketiga adalah memahami rute tol dengan baik sebelum memulai perjalanan," sebut Fitri.

Rute perjalanan tidak juga enggak kalah penting, ketika akan memilih melewati jalan tol.

Menurut Fitri, rute tol yang dipilih dengan tepat tentunya akan memangkas waktu yang lebih cepat.

"Keempat update informasi lalu lintas melalui aplikasi mobile TRAVOY," tuturnya.

Untuk memilih rute tol terbaik, pengemudi bisa mengecek informasi lalu lintas melalui aplikasi tersebut untuk memantau apakah keadaan sedang lancar atau ada hambatan.

Pengguna tol cukup menempelkan kartu e-money ke alat baca (reader) di GTO
Rizki Apryandi/Otomotifnet
Pengguna tol cukup menempelkan kartu e-money ke alat baca (reader) di GTO

"Terakhir, pastikan saldo uang elektronik cukup," kata Fitri.

Seperti yang kita tahu, sistem pembayaran jalan tol saat ini telah menggunakan uang elektronik atau e-money.

Untuk itu pengemudi harus memiliki saldo uang eletronik yang cukup untuk melakukan transaksi.

Nah, jadi sudah jelas beberapa hal penting yang harus diperhatikan sebelum memasuki jalan tol.

Baca Juga: Benarkah Kartu E-Toll Bisa Kadaluarsa? Berikut Adalah Penjelasannya 

Posted : Jumat, 24 Mei 2024 | 11:26 WIB| Last updated : Jumat, 24 Mei 2024 | 11:26 WIB

Editor : optimization
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa