Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Harus Tahu, Begini Cara Mengetahui Karburator Motor Asli atau Palsu

Dok Grid - Rabu, 20 September 2023 | 10:40 WIB
Yamaha RX-King pengin naik kompresi,  bisa pakai karburator standar begini caranya.
Isal/GridOto.com
Yamaha RX-King pengin naik kompresi, bisa pakai karburator standar begini caranya.

Kelengkapan Keihin PWK Sudco asli
instagram
Kelengkapan Keihin PWK Sudco asli

“Selain itu periksa juga dari harga yang ditawarkan, kalau terlalu murah maka perlu diwaspadai itu karburator imitasi,” jelasnya.

Diluar dari tampilannya, pakai karburator imitasi bisa berdampak pada performa mesin yang bisa menurun dan proses setting yang sulit dilakukan.

Hal tersebut karena Efek dari finishing bagian lubang-lubang yang kurang rapi dan presisi.

Hasilnya karburator menjadi susah disetting untuk mendapatkan hasil yang maksimal.

Contohnya, motor jadi susah langsam, boros bensin dan tidak diimbangi kenaikan performa seperti yang diharapkan.

Baca Juga: Motor Susah Nyala Setelah Ditinggal Lama? Ternyata Ini Penyebabnya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa