Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Jadi Ingin Kembali ke Masa Lalu, Harga RX-King, F1ZR sampai 125 Z dan Touch 125 Tahun 2000 Bikin Dompet Bergetar!

Dida Argadea,Parwata - Sabtu, 15 Januari 2022 | 11:00 WIB
Daftar harga motor Yamaha tahun 2000
Tabloid OTOMOTIF edisi No.32/X Senin, 18 Desember 2000
Daftar harga motor Yamaha tahun 2000

Baca Juga: Bikin Kaget, Honda Nova Dash 125RS Ini Harganya Ngalahin Ninja ZX-25R Baru, Kaum Mendang-mending Minggir Dulu

Oiya buat yang penasaran, harga barunya pada tahun 200 silam,
berikut arsip daftar harga dari kedua motor tersebut.

Sekalian juga harga dari semua produk motor Yamaha yang dijual di tahun 2000 silam.

Harga motor Yamaha paling murah saat itu adalah Yamaha Sigma yang dijual seharga Rp 8.770.000.

ilustrasi Yamaha F1ZR
GridOto.com / Harry
ilustrasi Yamaha F1ZR

Sedangkan untuk Yamaha F1ZR harganya dibanderol mulai dari Rp 11.360.000.

Lalu untuk harga Yamaha RX King, langsung aja cek daftar berikut ini:

 
Tipe Harga
Crypton Rp 9.430.000
Sigma Rp 8.770.000
Vega Rp 10.860.000
F1ZR-H Rp 11.360.000
F1ZR-SE Rp 11.630.000
F1ZR-CW Rp 11.950.000
Y125Z Rp 22.250.000
RX Special Rp 11.820.000
YT115 Rp 11.350.000
Touch 125 Rp 15.880.000
RX King Rp 13.600.000


* Harga tersebut diambil dari arsip Tabloid OTOMOTIF edisi No.32/X Senin, 18 Desember 2000.

Editor : Dimas Pradopo
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa