Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Netizen Jangan Iri, Warga Pati Beri Kado Ultah Anaknya Rubicon, Alphard, hingga HR-V, Warga Setempat Ikut Heboh

Naufal Nur Aziz Effendi - Senin, 3 Januari 2022 | 10:03 WIB
Satu unit Jeep Rubicon, Toyota Alphard, hingga Honda HR-V jadi kado ulang tahun seorang anak warga Pati, Jawa Tengah
Instagram @lambeturah_official
Satu unit Jeep Rubicon, Toyota Alphard, hingga Honda HR-V jadi kado ulang tahun seorang anak warga Pati, Jawa Tengah

Otomania.com - Netizen Jangan Iri, Warga Pati Beri Kado Ultah Anaknya Rubicon, Alphard, hingga HR-V, Warga Setempat Ikut Heboh.

Sedang viral di media sosial, sebuah unggahan yang memperlihatkan tiga unit mobil berkelas diantar ke salah satu rumah warga di Pati, Jawa Tengah.

Video tersebut diunggah akun Instagram @lambeturah_official pada Minggu (2/1/2022).

Terlihat dalam video, masing-masing satu unit Jeep Rubicon, Toyota Alphard, dan Honda HR-V diangkut menggunakan truk towing.

Baca Juga: Sebelum Kerja Keras, Hino Ranger 500 Dihias Pita Buat Seserahan, Pesta Pernikahan Langsung Heboh

Yang menarik, ketiga unit mobil premium itu diberi pita mreah layaknya sebuah kado.

Dan ternyata benar saja, mobil-mobil itu memang dikirim untuk dijadikan sebuah kado ulang tahun seorang anak di Pati.

Mengetahui hal tersebut, terlihat warga sekitar yang berada di sekitar pesta ulang tahun anak itu ramai-ramai merekam kedatangan tiga mobil mahal itu.

Banyak dari mereka yang tanpak antusias merekam kedatangan yang bisa dibilang kado ultah super mewah itu.

Baca Juga: Presiden Jokowi Gagah Banget Naik Alfa Romeo Stelvio di KTT G20, Spesifikasi SUV Mewah Ini Dahsyat Juga

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa