Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bikin Penasaran, Ternyata Ini Fungsi Lubang Misterius yang Ada di Bawah Fairing Honda CBR250RR

Isal,Parwata - Minggu, 2 Januari 2022 | 20:00 WIB
Kisi-kisi udara di fairing Honda CBR250RR ternyata ada fungsinya
Isal/Gridoto.com
Kisi-kisi udara di fairing Honda CBR250RR ternyata ada fungsinya

Dengan posisi yang berada di bagian depan, memungkinkan air ram fairing Honda CBR250RR menangkap udara lebih banyak.

Udara yang masuk dari air ram itu langsung menuju ke filter udara dan kemudian diteruskan ke ruang bakar melalui throttle body atau TB.

Dengan adanya air ram ini, udara yang masuk ke ruang bakar jadi lebih banyak jika dibandingkan dengan menggunkan box filter udara umumnya.

"Hal itu membuat udara yang masuk ke ruang bakar lebih lancar dan lebih banyak," sahut Fajar, Mekanik Bangky Motor Sport (BMS) beberapa waktu yang lalu (04/19).

Baca Juga: Meluncur CBR250RR SP Versi 2021, Masih 250 cc 2 Silinder Paling Powerful? VS Ninja 250 dan New R25 Simak Datanya

"Sehingga percampuran udara dengan bensin juga lebih efisien," tutup mekanik yang bengkelnya berada di Jalan Ir. Haji Juanda, Depok, Jawa Barat.

Jika dibuka bagian fairingnya, akan terlihat lubang yang berfungsi mengalirkan langsung udara dari kisi-kisi ke arah filter udara.

Nah, jadi sudah tahu ya, fungsi lubang yang ada di fairing Honda CBR250RR.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa