Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Enggak Nyangka, Ternyata Karat Sering Muncul di Bagian Mobil Ini yang Tidak Kelihatan Langsung

Parwata,Harun Rasyid - Kamis, 30 Desember 2021 | 10:00 WIB
ilustrasi pintu mobil
Iman/GridOto
ilustrasi pintu mobil

"Memang sih di kaca mobil itu ada karet list yang mencegah air turun ke dalam pintu. Tapi seiring waktu, karet ini getas dan melar, makanya air bisa masuk ke dalam pintu dan menyebabkan karat atau korosi," sambungnya.

Rulli mengungkapkan, karet lis kaca perlu diperhatikan kondisinya terlebih untuk mobil yang sudah dipakai bertahun-tahun.

"Karet umumnya getas tergantung pemakaian dan cuaca. Tapi menurut saya karet ini biasanya getas di usia 4 tahun pemakaian jika mobil sering dipakai dan kena panas. Tapi karet lis yang sering rusak itu di bagian kaca pintu pengemudi," jelas Rulli.

Karenanya ia menilai, pemasangan antikarat di mobil diperlukan untuk mencegah bagian dalam bodi mobil berkarat hingga keropos.

Baca Juga: Penyebab Mur Roda Mobil Susah Dibuka, 2 Hal Ini Sering Jadi Pemicu

"Itulah kenapa kami memproteksi antikarat di bagian dalam bodi mobil seperti dalam pintu, di balik kap mesin, dalam fender, dan juga trisplang." tegasnya.

"Jadi bukan underside atau bagian bawah mobil saja seperti di rumah roda, sasis, deck dan celah-celah tersembunyi di kolong," ucap Rulli.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa