Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Shell Naikkan Banderol BBM Imbas Tambah Mahalnya Minyak Mentah, Harga Bensin Pertamina Desember 2021 Jadi Segimana?

Naufal Nur Aziz Effendi - Minggu, 5 Desember 2021 | 11:00 WIB
Shell naikkan banderol BBM imbas tambah mahalnya minyak mentah, daftar harga bensin Pertamina per Desember 2021 jadi segimana?
Kolase Otomania.com/Pertamina/Istimewa
Shell naikkan banderol BBM imbas tambah mahalnya minyak mentah, daftar harga bensin Pertamina per Desember 2021 jadi segimana?

Otomania.com - Shell naikkan banderol BBM imbas tambah mahalnya minyak mentah, harga bensin Pertamina Desember 2021 jadi segimana?

Mengisi bahan bakar jadi salah satu kegiatan yang rutin dilakukan para pemilik kendaraan bermotor.

Apalagi kendaraan yang dimiliki sering dipakai, instensitas mengisi bahan bakar jadi lebih sering.

Sebagai informasi, per 2 Desember 2021, harga Bahan Bakar Minyak (BBM) Shell naik akibat adanya kenaikan harga minyak mentah.

Baca Juga: Motor Enggak Dilengkapi Indikator Bahan Bakar? Begini Tips Supaya Tidak Mogok Kehabisan Bensin

Adapun produk BBM Shell yang mengalami kenaikan tersebut diantaranya Shell V-Power (RON 95), Shell V-Power Diesel, dan Shell V-Power Nitro+

Untuk lebih jelasnya, berikut daftar harga BBM Shell per Desember 2021:

Harga BBM Shell di DKI Jakarta

Shell Super: Rp 12.860
Shell V-Power: Rp 13.500
Shell V-Power Diesel: Rp 13.100
Shell Diesel Extra: N/A
Shell V-Power Nitro+: Rp 14.150

Harga BBM Shell di Banten

Shell Super: Rp 12.860
Shell V-Power: Rp 13.500
Shell V-Power Diesel: Rp 13.100
Shell Diesel Extra: N/A
Shell V-Power Nitro+: Rp 14.150

Harga BBM Shell di Jawa Barat

Shell Super: Rp 12.860
Shell V-Power: Rp 13.500
Shell V-Power Diesel: Rp 13.100
Shell Diesel Extra: N/A
Shell V-Power Nitro+: Rp 14.150

Harga BBM Shell di Jawa Timur

Shell Super: Rp 12.150
Shell V-Power: Rp 13.400
Shell V-Power Diesel: N/A
Shell Diesel Extra: N/A
Shell V-Power Nitro+: N/A

Harga BBM Shell di Sumatera Utara

Shell Super: Rp 11.500
Shell V-Power: Rp 12.300
Shell V-Power Diesel: N/A
Shell Diesel Extra: Rp 11.150
Shell V-Power Nitro+: N/A

Baca Juga: Jadi Peluang Bisnis Menggiurkan, Segini Modal Buat Buka Pom Bensin Pertamina

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa