Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda CB150X Dibikin Gentar, Tampilan Suzuki V-Storm 150 Ini Sangar Banget, Basisnya Dari Bandit

Parwata,Fariz Ibrahim - Sabtu, 27 November 2021 | 18:00 WIB
Modifikasi digital Suzuki V-Storm 150
istimewa
Modifikasi digital Suzuki V-Storm 150

Otamania.com - Digimod Suzuki V-Storm 150 Dari Suzuki Bandit, Kaki Gagah Shroud Lebar, Mirip Honda CBX150.

Meluncurnya motor baru Honda CB150X berjenis sport adventure, membuat David Praditya Aradea pecinta motor Suzuki, enggak mau tinggal diam.

David pun coba membuat motor di segmen yang sama secara digital dan memberinya nama motor tersebut, Suzuki V-Storm 150.

Diceritakan oleh David Praditya Arade yang membuat digital Suzuki V-Storm 150 kepada awak Otomotif.

Baca Juga: Honda BeAT Tampil Gahar Ketempelan Desain Italjet Dragster, Kaki Berubah Pakai Swing Arm dan Monosok

“Awalnya mau bikin Katana 150 karena banyak yang request. Tapi tiba-tiba Honda keluarin CB150X, akhirnya bikin V-Strom 150,” ceritanya.

Untuk memulai proses modifikasi, David merombak digimod dari Suzuki Bandit yang sebelumnya pernah dibuatnya.

“Ditambahin behel belakang yang support box, mesin saya kasih under guard,” tunjuknya.

Pada kaki depannya dibuat gagah, mengambil garis desain dari Suzuki V-Storm 1050 MY 2021 yang khas, serta dengan lampu utama mengotak.

Baca Juga: Wajahnya Bengis Mirip R6 dan R7, Yamaha R15 Baru V4 Akan Seperti Ini?

Editor : Dimas P
Sumber : Otomotifnet.gridoto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa