"Pengalaman menarik saat perjalanan dari bandara, kami kehilangan navigasi dan tersesat, akhirnya kami menyusuri jalanan setempat," kata Redding.
"Di jalanan kami bertemu orang-orang yang membawa suatu benda berukuran besar di atas kepalanya, lalu ada ayam, anjing, sampai sapi bertebaran di jalan," lanjutnya.
"Untungnya kami berhasil sampai ke hotel, dan langsung disambut sesampainya," pungkas Redding.
Mungkin bagi masyarakat setempat suasana tersebut adalah hal biasa, tapi buat para pembalap luar negeri, tentu hal tersebut jadi pengalaman baru.
Kita tunggu nih aksi Scott Redding di WordlSBK Indonesia 2021.
View this post on Instagram
Editor | : | Naufal Nur Aziz Effendi |
Sumber | : | Instagram @reddingpower |
KOMENTAR