Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Lampu Motor Redup dan Aki Sering Soak Jangan Dianggap Sepele, Bengkel Spesialis Beberkan Masalahnya

Isal,Parwata - Selasa, 2 November 2021 | 09:00 WIB
Ilustrasi lampu depan motor.
Tribunnews.com
Ilustrasi lampu depan motor.

Spul motor yang kondisinya mulai lemah atau rusak rupanya juga bisa dilihat dari fisiknya.

"Jika spul rusak atau bermasalah akan terlihat satu kumparan atau lilitannya ada yang gosong," papar Zenal.

"Kumparan atau lilitan yang gosong itu membuat spul tidak menghasilkan arus listrik secara maksimal " tuturnya saat ditemui di Jalan Pitara Raya , Depok, Jawa Barat.

Namun, sebelum mengecek kondisi bagian spulnya, saat lampu motor mengalami mulai redup dan aki cepat tekor.

Baca Juga: Pegang Kaca Bohlam Bikin Umur Lampu Jadi Pendek, Benarkah?

Sebaiknya, mengecek komponen lainnya terlebih dulu, yakni kiproknya.

Jika bagaian tersebut tidak ada masalah, baru lakukan pengecekan pada spul.

Sebab, spul motor sendiri umumnya berumur panjang dan jarang mengalami kerusakan.

Nah, jadi sudah tahu ya, apa yang harus dicek saat lampu motor mengalami redup dan aki gampang soak. Tinggal cek bagian kiprok dan juga spulnya.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa