Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cuma Modal Rp 3000, Blok Mesin Kembali Kinclong Seperti Baru, Begini Caranya

Parwata,Rudy Hansend - Kamis, 30 September 2021 | 12:00 WIB
Ilustrasi blok mesin Honda
Honda
Ilustrasi blok mesin Honda

Otomania.com - Cuma Modal Rp 3000, Blok Mesin Kembali Kinclong Seperti Baru, Ini Cara Penggunaanya

Karena tumpukan kotoran yang menempel, blok mesin baik motor atau mobil biasanya berubah jadi kusam.

Namun, ternyata ada cara untuk membersihkan blok mesin jadi kinclong, dengan modal cuma Rp 3 ribu.

Modal Rp 3000 yang dimaksud ternyata untuk menebus blau yakni bubuk berwarna biru.

Baca Juga: Kiraiin Mahal, Ternyata Bikin Kinclong Motor di Workshop Detailing Cuma Butuh Biaya Segini

Blau ini biasa dipakai untk mencuci pakaian, tapi bisa digunakan untuk membersihkan blok mesin yang kusam.

Hal tersebut sudah dibuktikan oleh Wahyudi Iskandar, salah satu pembesut Honda Tiger keluaran 2007 asal Jakarta.

Wahyudi Iskandar mengaku, tren menggunakan blau untuk membersihkan blok mesin tersebut kini tengah digandrungi oleh para pengguna ‘Tiger 2000’.

“Pertama dapat info dari pengguna Honda Tiger lain, waktu saya coba, ternyata benar bisa bikin mesin kinclong,” akunya.

Editor : Dimas P
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa