Baca Juga: Bus Mania Harus Tahu, Ini Arti Nama JETBUS Yang Tertulis di Bus Karoseri Adi Putro
Karena dipakai untuk tidur kru bus, biasanya Kandang Macan diisi dengan kasur kecil, bantal, serta selimut.
Dari berbagai sumber, istilah Kandang Macan ini muncul karena sopir bus dikenal garang seperti Macan saat mengemudi di jalan.
Karenanya, tempat istirahat kru bus tersebut diberikan nama Kandang Macan.
Haha, ada-ada saja ya!
Editor | : | Dimas P |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR