Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bikin Merinding, Kaliper Rem Honda PCX dan ADV Laris Dicuri, Selang Rem Digorok

Parwata,Antonius Yuliyanto - Selasa, 17 Agustus 2021 | 12:00 WIB
Pencurian kaliper Honda ADV dan PCX marak! Hati-hati ya saat parkir
Andi Herman
Pencurian kaliper Honda ADV dan PCX marak! Hati-hati ya saat parkir

Otomania.com – Bikin Merinding, Kaliper Rem Honda PCX dan ADV Laris Dicuri, Selang Rem Digorok.

Pencurian kaliper rem Honda ADV150 dan PCX 150 yang sempat marak, kembali ramai.

Rupanya kasus pencurian tersebut juga terjadi pada Honda PCX 160 terbaru.

Baca Juga: PCX 160 Menyerah, Bagasi Skutik Kecil Honda Ini Bisa Telan Dua Helm, Full Tank Bisa Ngacir 300 Km

Kejadian tersebut diungkapkan oleh Andi Herman, di grup Facebook Honda PCX 160 Indonesia (14/8/2021).

“Suhu semua saya baru habis kemalingan kaliper. Kira-kira habis berapa ini semua? Mohon bantu jawab.” tulis Andi Herman.

Selain itu, Andi juga menyertakan foto PCX 160 versi CBS dengan kondisi kaliper rem depan tak ada lagi di roda, dan kondisi kedua selang rem terlihat dipotong.

Lantas, berapa biaya yang dibutuhkan untuk kembali memasang part yang dicolong pelaku kejahatan itu?

“Harga kaliper PCX 160 kurang lebih sama dengan milik PCX 150 K97,” terang Dimas Reza dari Dim-dim Shop, salah satu pedagang online khusus spare part Honda.

Baca Juga: Foto dan Fitur Lengkap Matik 150 cc Pesaing NMAX 155 dan PCX 160, Harga Lebih Murah Dapatnya Seperti Ini

Editor : Dimas P

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa