Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mengenang Putri Bung Karno, Sebelum Wafat Hibahkan Pajero Sport dan Kawasaki Concours Untuk Polisi Militer Angkatan Darat

Parwata,Dia Saputra - Sabtu, 10 Juli 2021 | 18:00 WIB
Pajero Sport Dakar Ultimate sebelum facelift yang dihibahkan ke Puspomad.
YouTube.com/TNI AD
Pajero Sport Dakar Ultimate sebelum facelift yang dihibahkan ke Puspomad.

Otomania.com - Mengenang Putri Bung Karno, Sebelum Wafat Hibahkan Pajero Sport dan Kawasaki Concours.

Ia adalah Rachmawati Soekarnoputri yang sebelum pernah hibahkan Pajero Sport dan Kawasaki Concours kepada Pusat Polisi Militer Angkatan Darat atau Puspomad.

Penyerahan ini lakukan sebelum putri mantan Presiden Soekarno ini meninggal dunia tepat seminggu yang lalu, Sabtu (03/07).

Rachmawati Soekarnoputri, meninggal dunia setelah dirawat di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat (RSPAD) Gatot Soebroto, Jakarta Pusat.

Rachmawati Soekarnoputri melakukan penyerahan simbolis Pajero Sport dan Kawasaki Concours kepada Letjen TNI Dodik Wijanarko.
YouTube.com/TNI AD
Rachmawati Soekarnoputri melakukan penyerahan simbolis Pajero Sport dan Kawasaki Concours kepada Letjen TNI Dodik Wijanarko.

"Rachmawati Soekarnoputri meninggal dunia karena Covid-19," ucap Ketua Harian DPP Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad saat dikonfirmasi oleh Kompas.com.

Sebelum wafat, Rachmawati Soekarnoputri pernah menghibahkan Mitsubishi Pajero Sport dan Kawasaki Concours kepada Puspomad.

Acara penyerahan dua unit Mitsubishi Pajero Sport dan dua unit Kawasaki Concours itu berlangsung pada 2 Desember 2020 lalu bertempat di kantor Puspomad, Jakarta.⁣

Motor Kawasaki Concours ini punya spesifikasi luas biasa. Kerap digunakan sebagai kendaraan patroli dan pengawalan oleh kepolisian dan tentara di banyak negara.

Baca Juga: Mengenang Galang Rambu Anarki Anak Iwan Fals, Baru Belajar Nyetir Nekat Bawa Mobil Jakarta-Bali, Meninggal Bukan Karena Overdosis

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa