Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bikin Netizen Nelen Ludah! Ratusan Motor Langka Teronggok Berdebu. Ada NSR, Nova Dash, Tiara Sampai Kawasaki SSR

Parwata,Dia Saputra - Senin, 28 Juni 2021 | 18:00 WIB
Ratusan motor 2-tak seperti Yamaha RX-Z Hingga Honda NSR yang jadi harta karun terbengkalai.
instagram.com/otomotifweekly
Ratusan motor 2-tak seperti Yamaha RX-Z Hingga Honda NSR yang jadi harta karun terbengkalai.

Hal itu, karena banyaknya para pencinta motor lawas mesin 2-seperti Honda NSR, untuk digunkan sebagai koleksi.

Namun sayangnya, harta karun yang dibiarkan terbengkalai itu lokasinya bukanlah di Indonesia.

Melansir dari instagram.com/otomotifweekly, ratusan motor itu adanya di sebuah gudang di negara Thailand.

"Ini adalah harta karun sesungguhnya bagi mereka pecinta roda dua," tulis instagram.com/otomotifweekly.

Baca Juga: Harta Karun di Antara Semak, Anak Motor 2-Tak Bisa Melow Lihatnya

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Tabloid OTOMOTIF (@otomotifweekly)

Setelah foto itu diunggah, tak sedikit warganet Tanah Air yang mengharap bisa memiliki harta karun itu.

Bahkan menyayangkan kenapa Yamaha RX-Z, Tiara, Kawasaki SSR hingga Honda NSR di Thailand hanya dibiarkan begitu saja.

Seperti apa komentar dari warganet Indonesia simak di bawah ini.

@mhmdkairulll Ingin ku berkata, kirim ke rumah satu aja

@muhammad_haikaladnani Dimari Harganya masih Rp 20 juta ke atas lah disana berdebu

@esha_satya Wah ada Honda NSR dong, idaman gw waktu SMA dulu...

@rajaalpat Bodinya saja lah minimal oper ke Indonesia

Editor : Dimas Pradopo
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa