Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Penyebab MotoGP Finlandia 2021 Dibatalkan, Seri Pengganti Bakal Digelar di Dua Sirkuit Yang Sama

Parwata,Ruditya Yogi Wardana - Senin, 17 Mei 2021 | 17:00 WIB
MotoGP Finlandia 2021 yang digelar di Sirkuit KymiRing resmi dibatalkan.
MotoGP.com
MotoGP Finlandia 2021 yang digelar di Sirkuit KymiRing resmi dibatalkan.

Otomania.com - Karena kondisi, MotoGP Finlandia 2021 dibatalkan, dua seri pengganti bakal digelar di sirkuit ini.

Muncul kabar yang mengejutkan terkait dengan gelaran MotoGP Finlandia 2021.

Kabar mengejutkan terkait MotoGP Finlandia 2021 tersebut datang dari FIM, IRTA dan Dorna Sports pada Jumat (14/05/2021).

FIM, IRTA dan Dorna Sports mengumumkan bahwa yang seharusnya jadi seri balapan kesepuluh, MotoGP Finlandia 2021 resmi dibatalkan.

Baca Juga: Memori Buruk Valentino Rossi di MotoGP Prancis Tahun Lalu, Kaki Nyaris Terlindas, Begini Ceritanya

Melansir dari Fim-moto.com, pembatalan tersebut dikarenakan kondisi pandemi Covid-19 di Filandia yang belum mereda hingga sekarang.

Ditambah dengan adanya aturan perjalanan yang dikeluarkan Pemerintah Finlandia, diperkirakan akan menyulitkan para pembalap ketika event diselenggarakan.

Namun, meski demikian para penggemar MotoGP tidak perlu khawatir tidak bisa melihat pembalap favoritnya tampil di Sirkuit KymiRing, Filandia.

Pasalnya, Dorna Sports sudah mengamankan kontrak penyelenggaraan MotoGP di Sirkuit KymiRing hingga 2026 nanti.

Baca Juga: Ingin Kompetitif di MotoGP Prancis 2021, Marc Marquez Lakukan Persiapan Ini

Editor : Dimas Pradopo
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa