Dan menariknya, raihan 3 kemenangan di 3 seri awal ini kembali mengulang memori indah lebih dari satu dekade lalu.
Tepatnya pada 2010 lalu, Yamaha juga berhasil memenangkan 3 seri awal MotoGP.
Pada seri pertama MotoGP 2010 di Qatar, Valentino Rossi berhasil meraih kemenangan.
Baca Juga: Usai Balapan Pasca Cidera, Marquez Mengaku Sangat Khawatir Soal Peluangnya Pensiun Dini
Sementara 2 seri berikutnya di Jerez dan Le Mans, Jorge Lorenzo berhasil keluar sebagai pemenang.
Pada musim itu Lorenzo berhasil meraih gelar juara dunia pertamanya di MotoGP.
Jorge Lorenzo tampil luar biasa sepanjang musim dengan total meraih 9 kemenangan dan hanya 2 kali tidak naik podium.
Editor | : | Dimas Pradopo |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR