Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

FP2 MotoGP Portugal 2021, Francesco Bagnaia Memimpin, Marc Marquez Urutan Enam, Valentino Rossi?

Rezki Alif P,Parwata - Sabtu, 17 April 2021 | 10:35 WIB
Hasil FP2 MotoGP Portugal 2021: Francesco Bagnaia tercepat, Marc Marquez selamat, Valentino Rossi terjun bebas
Twitter.com/ducaticorse
Hasil FP2 MotoGP Portugal 2021: Francesco Bagnaia tercepat, Marc Marquez selamat, Valentino Rossi terjun bebas

Otomania.com - FP2 MotoGP Portugal 2021, Francesco Bagnaia memimpin, Marc Marquez urutan enam, Valentino Rossi?

Hasil FP2 MotoGP Portugal 2021, Francesco Bagnaia berhasil menjadi pembalap yang tercepat.

Sementara Marc Marquez masih masuk masuk di 10 besar, yakni berada di posisi enam, sementara posisi Valentino Rossi semakin merosot.

Saat berlangsung FP2 MotoGP Portugal 2021, kondisi langit terlihat agak mendung.

Selain itu masih ada beberapa sisa air yang belum mengering di beberapa bagian trek.

Baca Juga: Jelang MotoGP Portugal 2021, Marc Marquez Optimis Meski Belum Pulih 100 Persen

Namun untungnya, jumlah sudah lebih sedikit daripada sesi FP1 sebelumnya.

Dengan kondisi trek lebih kering ini, pembalap bisa lebih menekan dibandingkan sesi sebelumnya.

Meski begitu, pada awal sesi, catatan waktu para pembalap masih tertinggal sekitar 2 detik lebih dari catatan waktunya tahun sebelumnya saat kondisi trek kering sempurna.

Namun para pembalap bisa mempertajam waktunya sedikit demi sedikit bersamaan dengan semakin keringnya trek.

Sempat terjadi crash dalam kecepatan tinggi dialami pembalap tim LCR Honda, Takaaki Nakagami.

Editor : Dimas Pradopo
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa