Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kesal Putaran Balik di Kalimalang Ditutup, Pria Ini Robohkan Rambu Lalu, Videonya Viral

Parwata - Minggu, 28 Maret 2021 | 12:00 WIB
Kesal putar balik ditutup, seorang pria robohkan rambu lalu lintas
Kesal putar balik ditutup, seorang pria robohkan rambu lalu lintas

Landmark kota Bekasi. Viral Pria Berkepala Plontos Ngamuk Robohkan Rambu Lalu Lintas di Kalimalang Bekasi
Istimewa
Landmark kota Bekasi. Viral Pria Berkepala Plontos Ngamuk Robohkan Rambu Lalu Lintas di Kalimalang Bekasi

Dirinya lantas bertindak arogan dengan merobohkan papan rambu lalu lintas yang ada di dekat Jembatan Grand Kamala Lagoon.

Kepala Bidang Pengendalian Operasional (Dalops) Dishub Kota Bekasi Ikhwanudin membenarkan terjadinya insiden pada video tersebut.

"Kita Dishub sedang melakukan penataan lalin di daerah Jalan KH Noer Ali khususnya di Lagoon, manajemen rekayasa lalin dengan memasang TL (traffic light)," kata Ikhwanudin saat dikonfirmasi.

Manajemen rekayasa lalin ini bertujuan untuk, meminimalisir antrian kendaraan dengan menutup sejumlah u-turn atau putar balik jembatan di Jalan KH Noer Ali Kalimalang.

Baca Juga: Viral Rombongan Mobil Sport Dihentikan, Ugal-ugalan Saat Konvoi di Jalan Tol, Ini Videonya

"Jadi ada beberapa u-turn kita tutup, mungkin agak sedikit jauh jadinya (untuk putar balik), warga ini mungkin keberatan," tegasnya.

Akibat kejadian itu, terdapat dua rambu lalu lintas yang dirusak oknum warga tersebut.

Rambu merupakan fasilitas baru yang dipasang untuk penerapan rekayasa lalu lintas.

"Memang kita sedang melakukan manajemen rekayasa lalu lintas di sekitaran Jalan KH Noer Ali, mohon warga mematuhi untuk kepentingan bersama," tegasnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Dinas Perhubungan Kota Bekasi (@dishubbekasikota)


Artikel ini telah tayang di Tribunjakarta.com dengan judul Viral Pria Berkepala Plontos Ngamuk Robohkan Rambu Lalu Lintas di Kalimalang Bekasi,

Editor : Dimas Pradopo
Sumber : TribunJakarta.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa