Otomania.com - Merek-merek helm yang digunakan pembalap MotoGP musim 2021, ada yang dari Indonesia lho!
Gelaran balap MotoGP tak hanya menyajikan serunya berlangsungnya balapan.
Melainkan ada beberapa hal lain seperti perlengkapan balap
yang menarik untuk diketahui.
Karena riding gear yang dikenakan pembalap tersebut mempunyai tampilan unik sekaligus jadi identitas baginya.
Dari satu set perlengkapan balap, karena posisi paling atas helm menjadi yang paling terlihat.
Baca Juga: Maverick Vinales Gagal Geber YZF-R1 di Tes Privat di Jerez, Kenapa?
Dan biasanya saat menonton balap MotoGP, selain melihat number plate di motor.
Helm juga menjadi salah satu bagian yang mempermudah kita untuk mengenali nama pembalap.
Pada MotoGP 2021, helm-helm pilihan yang akan digunakan pembalap MotoGP terbilang beragam.
Bahkan terjadi bursa transfer helm untuk pembalap MotoGP 2021, meskipun balapan belum dimulai sama sekali.
Editor | : | Dimas Pradopo |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR