Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Hindari Inden Panjang, Jimny Bakal Diproduksi di Indonesia? Petinggi Suzuki Jawab Begini

Parwata - Rabu, 9 Desember 2020 | 11:00 WIB
harga Suzuki Jimny baru per 13 Oktober sudah tembus Rp 380 jutaan
Naufal Shafly/GridOto.com
harga Suzuki Jimny baru per 13 Oktober sudah tembus Rp 380 jutaan

Cuma saya bisa sampaikan juga bahwa semua strategi di Indonesia itu kita harus dipikirkan.

Kalau tidak ada support dari Jepang tidak bisa. Kita sudah diskusi jika ada timing yang tepat kami akan produksi,” ujar Seiji Itayama dalam Press Confrence Suzuki Indonesia 50th Anniversary Ceremony, Senin (7/12/2020).

Baca Juga: Diam-diam Harga Suzuki Jimny Sudah Tembus Segini di November 2020

Seiji membeberkan kemungkinan Suzuki Jimny dengan kode JB 74 ini bisa di produksi di Indonesia.

Namun soal waktunya, ia masih menunggu saat yang tepat.

“Kalau ada waktu yang tepat kami akan produksi sesuai permintaan masyarakat,” pungkasnya.

Sekilas info, Suzuki Jimny JB 74 di Indonesia dijual dua pilihan transmisi manual 5 percepatan dan otomatis 4 percepatan serta dibekali mesin berkode K15B 1.462 cc dengan tenaga 100 dk dengan torsi 130 Nm.

Editor : Dimas Pradopo
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa