Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Nissan Grand Livina 2014 Dibanderol Mulai Dari Rp 100 Jutaan, Berikut Pilihan Tipenya

Parwata,Rudy Hansend - Jumat, 4 Desember 2020 | 20:00 WIB
ilustrasi Nissan Grand Livina
istimewa
ilustrasi Nissan Grand Livina

Otomania.com - Nissan Grand Livina 2014, dibanderol mulai dari Rp 100 jutaan, berikut pilihan tipenya

Harga sebuah unit mobil kondisi bekas terjangkau dan menggoda minat bagi para pelanggan.

Salah satunya adalah, mobil bekas produk dari Nissan yakni Grand Livina.

Grand Livina awal meluncur pada tahun 2007 yang silam,untuk memenuhi kebutuhan akan mobil jenis (Multi Purpose Vehicle) MPV dengan kapasitas 7 penumpang.

Bagi Anda yang sedang mencari sebuah mobil bekas (mobkas) dengan harga yang terjangkau.

Baca Juga: Fitur dan Kenyamanan Jadi Andalan Toyota NAV1, Harga Bekasnya Sekarang Segini

Enggak ada salahnya melirik MPV 7-penumpang dari pabrikan Nissan asal Jepang tersebut.

Berdasarkan dari kanal pricelist GridOto.com, Grand Livina bekas bisa didapat dengan harga Rp 115 juta.

Harga tersebut adalah untuk Grand Livina bekas 2014 varian All New 1.5 X-Gear M/T.

Bagi yang menginginkan varian bertransimisi otomatis, Nissan Grand Livina All New 1.5 X-Gear A/T lansiran 2014 dengan banderol Rp 125 juta.

Sementara jika mencari varian dengan pilihan mesin yang lebih besar, ada Nissan Grand Livina 1.8 All New 1.8 XV M/T 5-percepatan lansiran 2014 seharga Rp 140 juta.

Baca Juga: Toyota Agya Bekas Tahun 2015- 2018 Bisa Dibawa Pulang Cukup Dengan Dana Segini Saja

Adapun harga dalam kanal pricelist GridOto.com ini berdasarkan infromasi yang dihimpun dari pedagang mobkas di wilayah DKI Jakarta dan sekitarnya.

Untuk lebih jelasnya berikut daftar harga Nissan Grand Livina bekas tahun 2014 yang dirangkum dari kanal Pricelist GridOto.com:

Tipe Tahun Harga
All New 1.5 X-Gear M/T 2014 Rp 115 juta
All New 1.5 X-Gear A/T 2014 Rp 125 juta
All New SV M/T 2014 Rp 130 juta
All New 1.5 XV A/T 2014 Rp 140 juta
All New 1.8 XV M/T 2014 Rp 140 juta

Editor : Dimas Pradopo
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa