Otomania.com - Toyota Agya dalam kondisi bekas tahun 2015-2018 kini harganya sudah lebih terjangkau.
Sedang cari-cari mobil yang harganya cukup terjangkau dengan tahun keluaran terbilang masih muda?
Rasanya mobil LCGC bekas produk dari pabrikan Toyota yakni Agya, bisa dijadikan salah satu pilihan.
Pasalnya, untuk unit bekas Toyota Agya tahun 2015-2018, di pasaran terbilang terjangkau harganya.
Bermain di segmen kendaraan murah ramah lingkungan atau biasa disebut low cost green car (LCGC).
Baca Juga: Daihatsu Xenia Bekas Tahun 2004-2007 Harga Mulai Rp 50 Jutaan, Berikut Daftarnya
Toyota Agya mempunyai dua pilihan mesin yakni dengan kapasitas 1.000 cc dan satunya lagi 1.200 cc.
Untuk mesin 1.000 cc, Agya dibekali mesin tiga-silinder berkode 1KR-DE berkapasitas 998 cc.
Dengan kapasitas mesin tersebut, sanggup menghasilkan luapan power sebesar 66 dk pada 6.000 rpm.
Sedangkan untuk torsinya sebesar 86 Nm pada 3.600 rpm.
Dengan tampilan yang dimilikinya, Toyota Agya menarik untuk dilirik.
Baca Juga: Update Harga Kijang Innova Bekas Tipe Bensin Tahun 2006-2007, Segini Banderolnya
Editor | : | Adi Wira Bhre Anggono |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR