Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda All New Scoopy di Pulau Jawa Harganya Bervariasi, Cek Daftarnya di Sini

Parwata,Gayuh Satriyo Wibowo - Kamis, 26 November 2020 | 10:25 WIB
All New Honda Scoopy resmi mengaspal di Yogyakarta
AHM
All New Honda Scoopy resmi mengaspal di Yogyakarta

Otomania.com - Honda All New Scoopy di Pulau Jawa harganya bervariasi, Cek Harganya untuk wilyah Anda di Bawah Ini

All New Honda Scoopy telah secara resmi diluncurkan pada hari Selasa (10/11/2020) lalu yang dilakukan secara virtual.

Motor baru yang diluncurkan oleh PT Astra Honda Motor (AHM) di Pulau Jawa harganya bervariasi.

Untuk lebih tahu silakan cek harganya di wilayah ini daerah Anda di artikel ini.

Sebagai informasi dan perlu untuk diketahui, bahwa Honda Scoopy teranyar ini merupakan generasi ke-5.

Baca Juga: Minat Punya All New Honda Scoopy Secara Angsuran, Ini Daftar DP dan Simulasi Kreditnya

Untuk generasi pertamanya motor tersebut mengaspal di Tanah Air pada 2010 lalu.

Selang beberapa generasi, Honda All New Scoopy mengusung berbagai perubahan.

Tak hanya tampilan yang dibuat semakin segar, skutik ini juga mengusung mesin baru.

Jantung pacu Honda Scoopy dibekali mesin 110 cc SOHC eSP berpendingin udara dengan suplai bahan bakar injeksi yang diklaim sudah mengalami perubahan dibandin generasi sebelumnya.

Selain itu, Honda All New Scoopy juga menggunakan sasis eSAF, yang merupakan sasis terbaru yang dikembangkan Honda.

Baca Juga: Scoopy Bekas Tahun 2016-2018 Masih Stabil, Ini Hasil Pantauan Harganya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa