Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bukan Hal Teknis, Justru Ini yang Bikin Takaaki Nakagami Crash di Lap Pertama MotoGP Teruel 2020

Parwata,Laili Rizqiani - Senin, 26 Oktober 2020 | 13:30 WIB
Raih pole position tapi justru crash di awal balapan, apa masalah Takaaki Nakagami?
MotoGP.com
Raih pole position tapi justru crash di awal balapan, apa masalah Takaaki Nakagami?

"Aku terlalu gugup saat balapan dan aku tidak bisa mengendalikan perasaanku," imbuhnya.

Usai balapan, Taka mengaku mendapat pelajaran berharga dari crash yang dialaminya pada balapan MotoGP Teruel 2020 itu.

"Pengalaman ini akan sangat membantu. Aku yakin lain kali bisa start dari posisi terdepan lagi dan yang paling penting adalah bagaimana aku bisa mengendalikan perasaanku," ujarnya.

Gagal mengumpulkan poin di MotoGP Teruel 2020, Takaaki Nakagami berada di peringkat tujuh klasemen sementara MotoGP 2020 dengan 92 poin.

Saat ini ada enam pembalap yang telah mengoleksi lebih dari 100 poin dengan persaingan yang sangat tipis.

Baca Juga: Hasil MotoGP Teruel 2020: Duo Suzuki Podium Lagi, Muka Yamaha Terselamatkan

MotoGP 2020 hanya menyisakan tiga balapan lagi, para pembalap harus bersiap menghadapi tiga balapan beruntun di bulan November mendatang.

Berikut klasemen sementara MotoGP 2020:

Klasemen sementara MotoGP 2020 setelah balapan MotoGP Teruel 2020
MotoGP.com
Klasemen sementara MotoGP 2020 setelah balapan MotoGP Teruel 2020

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa